5 Aktivitas Kunci Pengelolaan SDM



Terdapat 5 Aktivitas kunci dalam pengelolaan SDM. Apa sajakah itu? Berikut uraiannya:

1. Intisari Aktivitas : Organizational Effectiveness
Sasaran : Mencapai visi dan misi organisasi
Aktivitas kunci: Membangun kapabilitas organisasi

2. Intisari Aktivitas: Knowledge Utilization
Sasaran: Mewujudkan pengetahuan menjadi keahlian organisasi
Aktivitas kunci: Pemanfaatan pengetahuan bagi pengembangan kompetensi

3. Intisari Aktivitas: Acquiring
Sasaran: Menyediakan sejumlah karyawan ahli
Aktivitas kunci: Memperoleh talent

4. Intisari Aktivitas: Developing
Sasaran : Meningkatkan kontribusi
Aktivitas kunci: Mengembangkan kompetensi karyawan

5. Intisari Aktivitas: Maintaining
Sasaran: keterikatan karyawan pada perusahaan
Aktivitas kunci: Memelihara motivasi dan loyalitas karyawan
Itulah 5 Aktivitas kunci dalam pengelolaan SDM
Semoga bermanfaat!



Share on Google Plus

About us

Integrated Management Group terdiri dari dua lini jasa yaitu : School of Leadership dan IM (Integrated Management) Consultant. School of Leadership bergerak dibidang pengembangan diri dalam organisasi dan komunitas sosial sedangkan IM Consultant bergerak dibidang jasa konsultan SDM atau Human Resources Business Partner untuk UMKM.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com